banner 468x60

Sholat Id di Desa Fitako Halut Dipusatkan di Masjid An- Nur

Bertindak Sebagai Imam Bakri Haji Daud

Klikfakta. id, HALUT– Warga Desa Fitako Kecamatan Loloda Kepulauan Kabupaten Halmahera Utara, Maluku Utara, menggelar Sholat idul Fitri 1 Syawal 1446 Hijriah di Mesjid An-nur Desa Fitako pad Senin 31 Maret 2025.

Bertindak sebagai imam, Bakri Haji Daud. Sementara khatib, Sugiarto Dumo yang juga bendahara desa Fitako, sekaligus guru di desa setempat.

Sholat Id yang berlangsung di masjid An- Nur desa Fitako diikuti tokoh agama, tokoh masyarakat maupun warga setempat, dan erjalan aman dan lancar.

Pj Kades Fitako, Bahdar Rajulan berharap perayaan idul fitri ini agar menjadi momen untuk saling memaafkan, terutama dengan lebih mempererat tapi silaturahmi antar warga, sehingga desa Fitako lebih aman, nyaman dan lancar.

Sementara untuk makanan khas di hari raya idul fitri, menurut Bahdar, yakni ketupat aerta daging ayam. Makanan seperti itu perlu disiapkan karena satu tahun satu kali.

“Selalu pemerintah desa harapan kami momentum ini jadi ajang saling memaafkan serta lebih mempererat tali silaturahmi, dan bersama – sama membangun Desa Fitako, ” pungkas Bahdar. ***

Editor    : Redaksi

Pewarta : Riko Noho

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

You cannot copy content of this page